Selama April wisatawan asing tak ada yang berkunjung ke Sumbar

ANTARA - Sektor pariwisata Sumatera Barat terpukul hebat akibat pandemi COVID-19. Jika pada Maret masih ada kunjungan dari 2.495 orang wisatawan asing, pada April menyentuh angka nol kunjungan. Hal itu berbanding denganjumlah ...

source https://www.antaranews.com/video/1535832/selama-april-wisatawan-asing-tak-ada-yang-berkunjung-ke-sumbar

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter